Dalam rangka merayakan HUT RI ke 73, YP Al-fatah Badas
beserta Pengurus MWC NU Badas mengadakan upacara di Lapangan Desa Badas.
Upacara pengibaran Bendera dilaksanakan pada pukul 07.00 wib dibina oleh H.
Khoirul Basar selaku ketua MWC NU Kecamatan Badas. Petugas pengibar bendera
adalah siswa dari MA al-fatah Badas. Peserta Upacara bernuansa NU ini berasal
dari beberapa organisasi ke-NU-an yaitu, Fatayat NU, Muslimat NU, Ansor,
Ipnu-ippnu, Pagar Nusa, Banser dan lain-lain, juga beberapa lembaga pendidikan formal
diantaranya MA alfatah Badas, MTs Al-Fatah Badas dan MI Al-Fatah Badas.
Berikut beberapa foto saat upacara pengibaran Bendera Merah Putih :
Paskibraka (foto: MA Al-fatah Badas)
Bendera dikibarkan ( foto : MA Al-fatah Badas)
dewan Guru MA Al-fatah Badas yang mengikuti upacara pengibaran Bendera
Paduan suara pengibaran Bendera oleh dewan Guru TK/PAUD Badas (foto : MA Al-fatah Badas)
Drumband GSA MA Al-fatah Badas
Upacara penurunan Bendera dilaksanakan sore hari pada
pukul 17.00 wib. Dipimpin oleh KH.Thoha Hamid, dan diikuti oleh semua siswa
Madrasah Aliyah Al-fatah Badas
Dewan Guru MA Al-fatah Badas dan Pembina Upacara
Dengan semangat Kemerdekaan, semoga dengan kegiatan
upacara ini mampu menumbuh kembangkan rasa Nasionalisme dalam diri semua
peserta upacara khususnya siswa-siswi MA Al-fatah Badas.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar
Komentar, Saran dan Kritik Anda adalah Motivasi Bagi Kami